Cara Menyembunyikan Chat Individu di WA Agar Tidak Ketahuan Pacar, Beserta Cara Mengembalikannya

Fitur arsip chat dalam WhatsApp memungkinkan penggunanya untuk menyembunyikan chat seseorang atau grup dari daftar chat.

Tribun Sumsel
Logo WhatsApp 

Setelan Arsip Alternatif

Untuk mengubah setelan default agar arsip chat dibuka saat menerima pesan baru dan Diarsipkan tidak ditampilkan di atas daftar chat:

- Di tab CHAT, ketuk Opsi lainnya > Setelan.

- Ketuk Chat.

- Matikan Tetap arsipkan chat.

Catatan : Angka di sebelah keterangan Diarsipkan menunjukkan jumlah chat individual atau grup yang memiliki pesan belum dibaca.

Demikian cara menyembunyikan chat individu atau grup di WhatsApp serta langkah-langkah melihatnya kembali.

Baca artikel dan berita lainnya langsung dari google news

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved