Timnas Indonesia

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs Taiwan Malam ini, Nasib Shin Tae-yong Jadi Taruhannya

Posisi Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia menjadi sorotan jelang laga melawan Taiwan, Kamis (7/10/2021).

Editor: Slamet Teguh
PSSI.org
Skuat Timnas Indonesia saat melawan Vietnam pada kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Al Maktoum, Dubai, Uni Emirat Arab, Senin (7/6/2021). 

Shin Tae-yong menunjukkan kepercayaan dengan tetap memanggil Nadeo walau sang kiper cuma jadi pelapis di level klub.

Bek
Ryuji Utomo

Postur dan kualitas teknik Ryuji setelah semusim merumput di Malaysia bisa berguna di pertandingan internasional semacam ini.

Victor Igbonefo

Pilihan aman untuk laga leg pertama, menilik pengalaman Igbonefo dibanding bek tengah lain yang tersedia.

Asnawi Mangkualam

Jaminan starter dari Shin Tae-yong bagi pemain yang diantarkannya merumput di kompetisi Korea Selatan.

Pratama Arhan

Wonderkid lain yang dipoles Shin Tae-yong dan memiliki start bagus di Liga 1 bareng PSIS Semarang.

Gelandang
Syahrian Abimanyu

Mendapat menit main dan kemampuan taktikal berharga bersama Johor Darul Takzim.

Evan Dimas

Bukan pilihan utama di Bhayangkara FC, tetapi Shin Tae-yong selalu memainkannya sebagai starter dalam tiga laga pada Juni.

Egy Maulana Vikri

Rutin mendapatkan kesempatan di FK Senica dan praktis menjadi opsi terbaik di antara para winger Indonesia.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved