Target Pengadaan Bulog Tak Tercapai
dari target 170 ribu ton hingga saat ini realisasi target hanya 120 ribu ton.
Penulis: Sri Hidayatun | Editor: Weni Wahyuny
Laporan wartawan Tribunsumsel.com, Sri Hidayatun
TRIBUNSUMSEL.COM.PALEMBANG- Kepala Perum Bulog Divre Sumsel Miftahul Adha mengatakan pengadaan bulog ditahun ini tidak tercapai.
Ia mengatakan dari target 170 ribu ton hingga saat ini realisasi target hanya 120 ribu ton.
Hal ini dikarenakan karena musim panen yang tahun ini juga cukup mengangu karena dampak elnino.
" Namun, untuk tahun depan pihaknya tak akan terus berupaya untuk dapat mencapai target untuk pengadaan beras," ujarnya, Kamis (19/11/2015).
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/kepala-perum-bulog-divre-sumsel-miftahul-adha-batik_20151119_143736.jpg)