Berita Selebriti

Prestasi Via Vallen Disamakan dengan Penyanyi Agnez Mo, Lihat Reaksi Tak Terduga Via Vallen

Prestasi Via Vallen di belantara musik Indonesia sudah tidak diragukan lagi.Bahkan Via Vallen baru saja mendapatkan penghargaan bergengsi

Tribunnews.com
Via Vallen Tetap Semangat Karena Hal Ini, Meski Sempat Dianggap Rendah Saat Manggung di Sidoarjo 

TRIBUNSUMSEL.COM -- Prestasi Via Vallen di belantara musik Indonesia sudah tidak diragukan lagi.

Bahkan Via Vallen baru saja mendapatkan penghargaan bergengsi Internasional untuk lagu dangdut yang dibawakanya.

Tak hayal banyak publik Indonesia yang menyandingkan Via Vallen dengan Agnez Mo.

Agnez Mo merupakan satu dari sebagai penyanyi Indonesia yang sukses berkarier di luar negeri.

Lalu bagaimanakah reaksi Via Vallen ketika namanya disamakan dengan Agnez Mo ?

Pelantun lagu sayang tak percaya jika dirinya disamakan dengan Agnez Mo.

Tak menolak, Via Vallen bersyukur dan bangga jika prestasi yang didapatkan bisa mengharumkan bangsa.

" Jelas senang lah disandingkan dengan Agnez Mo, bangga, enggak nyangka pastinya,” ujar Via Vallen, Jumat (29/3/2019).

Meski mengaku senang dan bangga, pedangdut asal Surabaya itu tetap merasa,

bahwa kariernya di dunia musik Tanah Air belum sehebat Agnez Mo.

Bagi Via, karier Agnez di dunia musik sudah sangat diakui.

“Kalau dari Via pribadi sendiri, dibanding sama mbak Agnez sama mbak Anggun itu benar-benar jauh banget.

Mereka itu kan, jejak kariernya di dunia permusikan memang sudah benar-benar bisa diakui banget,” tuturnya.

Meski demikian, Via juga mengatakan bahwa disandingkan dengan sederet musisi papan atas Indonesia,

membuatnya semakin terpacu untuk melahirkan karya yang luar biasa.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved