Curhat Soal ini, Ashanti Lagi-lagi Kena Sentil 'Katanya Gak Baik Curhat di Media Sosial?'

Istri Anang Hermansyah ini tak jarang mengunggah momen-momen bersama anak-anaknya dan suaminya di media sosial.

TRIBUNSUMSEL.COM- Sebagai selebriti, keluarga Ashanty pastinya tak luput dari sorotan netizen.

Istri Anang Hermansyah ini tak jarang mengunggah momen-momen bersama anak-anaknya dan suaminya di media sosial.

Tak ayal, tingkah polah Arsy maupun Arsya, kerap membuat netter gemas.

Tidak tanggung-tanggung, keluarga Ashanty masuk dalam empat nominasi.

Yakni Arsy untuk nominasi Kids Seleb Kesayangan, Ashanty-Arsy untuk nominasi Mom and Kids Kesayangan, Ashanty untuk nominasi Mommy Kesayangan, dan Keluarga Anang Ashanty untuk nominasi Keluarga Kesayangan.

Keluarga Ashanty bersaing dengan artis-artis lainnya yang cukup populer seperti Ruben Onsu-Sarwendah Tan, Raffi Ahmad-Nagita Slavina dan sejumlah keluarga artis lainnya.

ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash
ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash

Terlepas dari hal itu, gerak-gerik Ashanty selalu saja menjadi berita tersendiri.

Terlebih, menyangkut keberadaan Aurel dan Azriel, anak tiri Ashanty.

Netter masih menyoroti soal hubungan keduanya dengan ibu kandungnya, Krisdayanti.

Beberapa waktu lalu, mereka dikecam lantaran tak memberi ucapan hari ibu kepada Krisdayanti.

Sebaliknya, ucapan itu dialamatkan ke Ashanty.

ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash

Di sisi lain, Ashanty juga kerap menuliskan curhatan masalah pribadi di media sosialnya.

Media sosial memang menjadi ajang curhat nomor satu Ashanty.

Ia kerap menuliskan kalimat yang terkadang memicu tafsir banyak orang.

Termasuk yang terbaru ini.

Ashanty
Ashanty (Instagram)
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved