Prompt AI

4 Prompt Gemini AI Edit Foto Nonton Pertandingan Timnas Indonesia Langsung di Stadion

Artikel ini berisi 4 prompt Gemini AI edit foto nonton pertandingan Timnas Indonesia langsung di stadion, lengkap tata caranya

TikTok
PROMPT AI - Daftar 4 Prompt Gemini AI Edit Foto Nonton Pertandingan Timnas Indonesia Langsung di Stadion 

TRIBUNSUMSEL.COM - Meriahkan timnas day hari ini, Rabu (8/10/2025) dengan edit foto nonton langsung pertandingan timnas Indonesia memakai jersey Indonesia di Gemini AI.

Cukup hanya dengan satu instruksi teks atau yang dikenal sebagai prompt. 

Pengguna cukup mengunggah foto diri dan menuliskan prompt yang menjelaskan pose, pakaian, latar, dan suasana yang diinginkan.

Foto mengenakan jersey bola Timnas Indonesia sesuai yang diinginkan siap kamu bagikan di media sosial sebagai bentuk dukungan kepada Timnas Indonesia.

Bagi Anda yang membutuhkan prompt nonton pertandingan timnas Indonesia, bisa menggunakan teks berikut: 

PROMPT 1

Potret Pria muda asal Indonesia dengan ciri ciri Pria itu kulitnya warna cokelat sawo matang khas pria indonesia,Rambutnya sedang tidak terlalu tebal, lurus, hitam, ditata dengan potongan bawah yang rapi, sedikit bervolume di bagian atas. Wajahnya berbentuk oval dengan garis rahang yang tegas. Alisnya tebal dan gelap dengan lengkungan tipis. Matanya berukuran sedang dengan kelopak mata ganda, Hidungnya proporsional dengan ujung yang sedikit membulat. Bibirnya penuh dan simetris, dengan kumis tipis di atas bibir atas dan sedikit janggut halus di dagu, postur badan sedikit berisi tidak terlalu kurus. berfoto dengan semangat dengan pose pria itu membentangkan syal khas suporter berwarna merah dengan kedua tangannya ke atas,syal tersebut bertulisan "COME ON GARUDA", dengan latar belakang pertandingan sepak bola distadion King Abdullah Sports City yang dipenuhi full atmosfer penonton dan suporter dengan ornamen beberapa Bendera Indonesia yang dikibarkan suporter. posisi dia berdiri di tribun bawah dekat pagar membelakangi gawang dan lapangan.Pria itu mengenakan setelan jersey bola berwarna merah polos dipadukan celana chinos pendek berwarna hitam dan sepatu sneakers putih, kacamata hitam. Langit malam dengan suasana dramatis, pencahayaan malam hari. Foto bergaya cinematic, full body shot, sudut sedikit dari bawah, rasio foto portrait 2:3.”

PROMPT 2

Seorang pria muda indonesia mengenakan pakaian baju merah timnas Indonesia, celana panjang hitam, kaos kaki putih, sepatu Adidas, seolah olah sedang berdiri dan tangan hormat ke atas di lapangan bola, jangan ubah wajah

PROMPT 3

A cinematic video of a young Indonesian couple standing in a massive football stadium at night, wearing matching red national team jerseys (numbers 1 and 11), smiling and celebrating as the Indonesian team scores a goal. The stadium is packed with thousands of cheering fans dressed in red, bright floodlights shine over the field, and fireworks light up the night sky. The scoreboard shows 'IND 1 - 0 CHN'. The camera slowly pans around them, capturing their joyful expressions and the roaring crowd in slow motion, with dramatic music and ambient stadium sound in the background. The mood is patriotic, emotional, and powerful.

PROMPT 4

Seorang pria muda Indonesia bertubuh ramping dan proporsional berdiri dengan ekspresi sangat semangat di tribun penonton Stadion Gelora Bung Karno Jakarta. Rambutnya pendek dengan bagian depan sedikit acak-acakan, di pipinya menempel stiker bendera merah putih.
Ia menghadap langsung ke kamera dengan pose full-body, kedua tangan terangkat tinggi, berteriak penuh semangat mendukung timnas Indonesia. Ia mengenakan jersey timnas Indonesia terbaru 2025, celana jeans kasual, dan sneakers sporty.
Di belakangnya terlihat suasana tribun yang padat dengan suporter lain yang juga bersorak, sebagian membawa bendera Indonesia yang sedang berkibar. Warna merah dan putih mendominasi.
Lighting berasal dari cahaya stadion malam yang terang, menciptakan atmosfer dramatis dan penuh energi. Ada sedikit flare merah dari asap suar yang menyala di kejauhan.
Komposisi portrait, full-body, rasio 9:16.

Cara Edit Foto Pakai Nonton Timnas Indonesia Menggunakan AI Gemini

1. Pertama buka Gemini AI lewat browser atau aplikasi di ponsel (Akses Link di Sini)

2. Unggah Gambar atau Masukkan Perintah Teks

Unggah foto yang ingin diedit
3. Masukan Prompt:

Contoh:  "Buatkan Sebuah potret studio seorang pria pada gambar (pertahankan keaslian wajah) la menggunakan Jersey Timnas Indonesia lengan panjang merah (sesuai foto diatas), dengan mengenakan celana jeans hitam panjang longgar dan sepatu Loafer docmart slop Buat dengan nuansa kasual dan retro. Pencahayaan dramatis, dengan sebagian wajah dan tubuhnya diterangi oleh cahaya berbentuk segitiga tajam dari samping, menciptakan bayangan yang kuat dan kontras yang tinggi. Latar belakangnya tirai warna merah khas studio foto dan gelap, dengan bayangan yang tidak jelas terlihat di sisi kanan. Pose sedang duduk di sofa berukuran kecil dengan kaki menyilang, gaya casual"

4. Setelah itu kirim prompt

Gemini akan memproses deskripsi kamu dan dalam beberapa detik akan menghasilkan foto-foto baru.

5. Berikutnya variasikan prompt, jika hasilnya masih kurang sesuai dengan keinginanmu.

6. Coba ubah kata-kata, tambahkan detail baru, atau ganti gaya foto yang ingin diedit.

7. Jika sudah, Anda bisa langsung men-download hasilnya dan akan secara otomatis tersimpan di perangkat komputer atau ponsel Anda

Baca juga: Link Nobar Timnas Indonesia vs Arab Saudi Kualifikasi Piala Dunia 2026 Hari Ini, Pukul 00.15 WIB

Baca juga: Harapan Timnas Indonesia Lolos Putaran 4 Piala Dunia 2026, Simak Ini 3 Skenarionya

Baca juga: 4 Tempat Nobar Indonesia vs Arab Saudi di Kota Palembang, Ini Alamat Lengkapnya

Ikuti dan bergabung disaluran  WhatsApp Tribunsumsel

Baca artikel dan berita lainnya di google news

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved