Berita Selebriti

Akui Punya Kekasih, Ini Alasan Lintang Sebarkan Chat DJ Bravy Pemicu Putus dengan Erika Carlina

Lintang Raizha membantah jadi selingkuhan DJ Bravy usai chat mesra tersebar. Kini ungkap alasan mengapa sebar chat tersebut.

Editor: Weni Wahyuny
IG/eri.carl
PUTUS KARENA SELINGKUH - Erika Carlina dan DJ Bravy. DJ Bravy baru-baru ini buat pengakuan bahwa dirinya selingkuh dari Erika Carlina dan sudah putus. 

"Terima kasih banyak untuk yang sudah memahami dan mendukungku," tutupnya.

Chat Mesra Bravy dengan Wanita Lain Viral

Sebuah tangkap layar chat antara DJ Bravy, tunangan aktris sekaligus model Erika Carlina viral di lini masa media sosial.

Pesan bernada menggoda itu dituliskan Bravy pada seorang wanita bernama Lintang.

Tampak akun Instagram @bravyson.vconk mengomentari unggahan Instagram Story wanita tersebut.

"Tidur," tulis Bravy.

Wanita itu membalas Bravy.

"Kamu tidur," jawabnya.

Bravy kembali membalas pesan itu mengabarkan keadaannya.

"Iya nih lagi tiduran," balas disjoki berusia 36 tahun tersebut.

Bravy lantas menanyakan kapan wanita tersebut kembali dari Bali.

"Kamu kapan balik dari Bali?" tanya Bravy.

Pesan itu berlanjut.

"Kenapa kopicong (Ko Vconk)," balas perempuan itu.

Baca juga: Sebarkan Chat Mesra Kangen sebelum Putus dari Erika Carlina, DJ Bravy Tolak Salahkan Selingkuhan

Pria yang belakangan melamar Erika di panggung Synchronize Fest 2025 pada Minggu (5/10/2025) tersebut mengaku kangen pada perempuan tersebut.

"Gapapa, kangen aja," seloroh Bravy.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved