Kunci Jawaban

Berdasarkan Inspirasi, Apa perubahan Praktik Anda di Ruang Kelas, Jawaban Refleksi Guru GTK 2025

Berdasarkan inspirasi yang anda dapatkan, apa perubahan praktik anda di ruang kelas/satuan pendidikan. Kunci jawaban refleksi guru GTK 2025.

Penulis: Vanda Rosetiati | Editor: Vanda Rosetiati
tangkap layar guru.kemendikdasmen.go.id
ILUSTRASI KUNCI JAWABAN - Kunci jawaban refleksi guru di ruang GTK. Berdasarkan inspirasi yang anda dapatkan, apa perubahan praktik anda di ruang kelas/satuan pendidikan yang telah anda lakukan? 

TRIBUNSUMSEL.COM - Berdasarkan Inspirasi, Apa perubahan Praktik Anda di Ruang Kelas. Soal Refleksi Guru berikut kunci jawabannya silakan disimak pada artikel berikut. 

Saat mengerjakan Laporan Pengelolaan E-Kinerja di platform Ruang GTK, Bapak/Ibu Guru akan dihadapkan pada sejumlah pertanyaan refleksi untuk selanjutnya diperiksa kepala sekolah.  

Tribunsumsel.com menyajikan contoh jawaban dari pertanyaan-pertanyaan refleksi guru yang bisa dijadikan dijadikan referensi saat mengisi formulir di ruang GTK.
 

SOAL: 

Berdasarkan inspirasi yang anda dapatkan, apa perubahan praktik anda di ruang kelas/satuan pendidikan yang telah anda lakukan?

KUNCI JAWABAN:

  • Saya mulai mengadopsi pendekatan yang lebih terstruktur dalam menyusun visi misi sekolah yang berpusat pada peserta didik.
  • Saya juga mengintegrasikan strategi dari hasil diskusi bersama guru, rekan sejawat, dan atasan sehingga berdampak positif pada peningkatan kualitas pembelajaran di sekolah.
  • Selain itu, saya juga lebih aktif berkolaborasi dengan warga sekolah dalam memperbaiki praktik visi misi sekolah berdasarkan hasil refleksi.


Alternatif Jawaban:

Perubahan praktik yang saya lakukan:

Adanya suasana yang baru dan tak monoton dan lingkungan belajar yang menyenagkan yang dirasakan oleh semua siswa dan siswi, kemudian adanya rasa saling menghargai serta adanya keadilan dalam bentuk nyata. 

 

SOAL DAN KUNCI JAWABAN REFLEKSI GURU LAINNYA 

Apa 3 tantangan paling sulit yang akan Anda hadapi dalam melakukan perubahan tersebut?
tiga tantangan yg dihadapi untuk melakukan perubahan yaitu:

Kunci Jawaban:

1. Kesulitan menumbuhkan motivasi internal peserta didik untuk mulai berubah dan berbenah.

2. Kesulitan dalam menggali penyebab peserta didik melakukan suatu kesalahan.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved