Seputar Islam
Mulianya Peran Seorang Guru dalam Islam, Berikut Ayat-ayat Alquran Tentang Guru
Orang-orang yang mempunyai derajat yang paling tinggi di sisi Allah ialah orang yang beriman dan berilmu, lalu Ilmunya itu diamalkan
Penulis: Lisma Noviani | Editor: Lisma Noviani
2. Surat Ali Imran ayat 18, Guru Bermartabat Tinggi
Ayat Alquran tentang guru berikutnya disebutkan dalam Surat Ali Imran ayat 18.
شَهِدَ اللَّهُ
أَنَّهُ لَا إِلَٰهَ إِلَّا هُوَ وَالْمَلَائِكَةُ وَأُولُو الْعِلْمِ قَائِمًا بِالْقِسْطِ ۚ لَا إِلَٰهَ إِلَّا هُوَ الْعَزِيزُ الْحَكِيمُ
Latin: Syahidallāhu annahū lā ilāha illā huw(a), wal-malā’ikatu wa ulul-‘ilmi qā’imam bil-qisṭ(i), lā ilāha illā huwal-‘azīzul-ḥakīm(u).
Artinya: Allah menyatakan bahwasanya tidak ada Tuhan melainkan Dia (yang berhak disembah), Yang menegakkan keadilan. Para Malaikat dan orang-orang yang berilmu (juga menyatakan yang demikian itu). Tak ada Tuhan melainkan Dia (yang berhak disembah), Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana. Ayat ini menunjukkan martabat yang tinggi dari para ulama karena mereka telah disejajarkan dengan malaikat yang mulia yaitu sama-sama dapat menyaksikan keesaan Allah.
3. Surat Ali Imran ayat 104, Beruntungnya orang yang menyerukan kebajikan
Surat Ali Imran ayat 104.
وَلْتَكُنْ مِّنْكُمْ اُمَّةٌ يَّدْعُوْنَ اِلَى الْخَيْرِ وَيَأْمُرُوْنَ بِالْمَعْرُوْفِ وَيَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ ۗ وَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ
Latin:
Waltakum minkum ummatuy yad‘ūna ilal-khairi wa ya’murūna bil-ma‘rūfi wa yanhauna ‘anil-munkar(i), wa ulā’ika humul-mufliḥūn(a).
Artinya:
Hendaklah ada di antara kamu segolongan orang yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh (berbuat) yang makruf, dan mencegah dari yang mungkar. Mereka itulah orang-orang yang beruntung. (QS. Ali Imran: 104)
Dalam ayat ini dijelaskan, diperintahkan agar di antara umat Islam ada segolongan umat yang terlatih di bidang dakwah yang dengan tegas menyerukan kepada kebajikan, menyuruh kepada yang makruf (baik) dan mencegah dari yang mungkar (maksiat).
peran guru dalam alquran
Ayat Alquran tentang guru dan murid
Mulianya Seorang Guru dalam islam
Tribunsumsel.com
Tribunnews.com
guru memiliki derajat tinggi
surat mujadalah ayat 11 menjelaskan tentang
Teks Khutbah Jumat Bahasa Sunda Terbaru 3 Oktober 2025, Pilihan Terbaik dan Penuh Makna |
![]() |
---|
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Bulan Oktober 2025 Beserta Bacaan Niatnya |
![]() |
---|
Memaknai Pepatah Banyak Anak Banyak Rezeki dalam Pandangan Islam, Lengkap Dalil Alquran dan Hadits |
![]() |
---|
Panduan Cara Memilih Travel Umroh Agar tidak Tertipu dan Dapat Beribadah Sesuai Syariah |
![]() |
---|
Allahummaghfirli Watub Alayya Innaka Antat Tawwaburrahim, Tulisan Arab & Arti, Manfaat Dibaca 100x |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.