Berita Selebriti
Penyebab Jefri Nichol Kalah Tinju Lawan El Rumi TKO Dalam 38 Detik, Wasit Sebut Demi Keselamatan
wasit menghentikan pertandingan Jefri dan El Rumi karena salah satu petarung dinilai tak bisa melanjutkan pertarungan secara aman meski belum jatuh KO
Penulis: Aggi Suzatri | Editor: Kharisma Tri Saputra
Tak puas atas kekalahan itu, Jefri mulai mempertimbangkan untuk beralih ke bela diri campuran (MMA).
“Saatnya MMA. Ini belum berantem bro,” katanya dengan nada kecewa.
Disisi lain, El Rumi yang dinobatkan sebagai pemenang dan berhak membawa pulang gelar ICB, tengah merayakan keberhasilannya di atas ring.
"Alhamdulillah kalau bukan karena Tuhan kemenangan ini gak terjadi. Ini karena Allah SWT, terima kasih keluarga yang udah support," kata El Rumi.
Kemenangan di pertemuan kedua sekaligus mengulang hasil yang didapatkan El Rumi atas Jefri Nichol dari laga sebelumnya.
Untuk diketahui, dalam adu tinju ini diutamakan adalah menjaga keselamatan atlet.
Jika salah satu petinju mengalami cedera, risikonya cukup tinggi.
Baca berita lainnya di Google news
Ikuti dan Bergabung di Saluran Whatsapp Tribunsumsel.com
| Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara Kasus Dugaan Pemerasan dan TPPU Reza Gladys |
|
|---|
| Bantahan Pak Tarno Disangka Mengemis Lagi Saat Video di Kota Tua Viral: Saya Gak Minta, Dikasih |
|
|---|
| Na Daehoon Jalani Ibadah Umrah Sambil Gendong Anaknya Setelah Ramain Kabar Diselingkuhi Jule |
|
|---|
| Ruben Onsu Murka dengan Netizen Saat Disebut Ayah Gagal: Bingung Sama Manusia Gini |
|
|---|
| Janji Julia Prastini usai Akui Berselingkuh dari Suami, Minta Maaf ke Na Daehoon dan Ketiga Anaknya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/sumsel/foto/bank/originals/El-Rumi-balik-menyerang-ke-arah-Jefri-Nichol-Beberapa-pukulan-st.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.