Peluru Nyasar di Banyuasin
Kondisi Madon Korban Peluru Nyasar di Banyuasin Pasca Jalani Tindakan Operasi, Kian Membaik
Madon warga Tanjung Pasir Kecamatan Rantau Bayur Kabupaten Banyuasin jadi korban peluru nyasar sudah menjalani tindakan operasi di RSMH Palemban
Penulis: M. Ardiansyah | Editor: Moch Krisna
Tribunnews
Ilustrasi Peluru nyasar / Madon Warga Banyuasin Harus Menjalani Tindakan Operasi di RSMH Palembang Setelah Jadi Korban Peluru Nyasar Saat Nonton Orgen Tunggal
"Korban dibawa teman-temannya ke RSUD Banyuasin, namun, karena luka tembak menurut teman-temannya terpaksa dirujuk ke RSMH Palembang," katanya, Minggu (1/9/2024).
Peluru nyasar yang mengenai Madon, saat menonton orgam tunggal di Desa Tanjung Pasir, berada tepat bersarang di dada korban.
Karena peluru yang bersarang di dada korban Madon, kondisi korban juga sempat kritis.
Saat ini korban, sedang menjalani operasi di RSMH Palembang untuk mengangkat proyektil peluru yang masih bersarang di dadanya.
"Saat dilihat, korban langsung tumbang dan bagian dada mengeluarkan darah. Makanya, ramai-ramai bawa korban ke rumah sakit. Tetapi tidak tahu dari mana asal peluru yang menyasar pada korban," pungkasnya.
(*)
Halaman 2 dari 2
Tags
Korban Peluru Nyasar di Pariaman
Madon Korban Peluru Nyasar
TribunBreakingNews
Banyuasin
Tanjung Pasir
Organ Tunggal
Berita Terkait: #Peluru Nyasar di Banyuasin
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.