Arti Kata Viral
Arti Biggest Flex dalam Bahasa Gaul, Isitlah yang Viral di Media Sosial
Biggest Flex adalah istilah yang berasal dari bahasa Inggris yang artinya untuk seseorang yang sering pamer kekayaan.
Penulis: Abu Hurairah | Editor: Abu Hurairah
TRIBUNSUMSEL.COM - Biggest Flex adalah istilah yang berasal dari bahasa Inggris yang artinya untuk seseorang yang sering pamer kekayaan.
Isitlah Biigest Flex semakin ramai dan sering muncul di media sosial.
Aksi pamer harta kekayaan di Indonesia bukan hal baru lagi bagi.
Ada banyak dilakukan oleh berbagai kalangan masyarakat umum, kalangan artis hingga orang konglomerat.
Tujuan Biggest flex untuk pamer, meningkatkan pamor agar terakui oleh orang lain jika dirinya berada pada tingkat tertinggi.
Baca juga: Arti Kata Biggest Flex Adalah Apa? Bahasa Gaul Populer di Media Sosial, Ini Maksud dan Contohnya
Sama halnya dengan Biggest flex dalam bahasa gaul.
Istilah ini bermaksud pamer kekayaan atau kepemilikan barang dalam jumlah yang besar.
Biggest flex berasal dari kata Flexing yang artinya pamer.
Bahasa gaul ini juga bisa diartikan sebagai sebuah usaha untuk memamerkan sesuatu, pamer kekayaan yang banyak, pamer jumlah uang yang kamu keluarkan dalam membeli sesuatu, pamer kemewahan dengan cara menghabiskan uang dana lain sebagainya
Orang-orang yang melakukan biggest flexing bertujuan untuk bisa dilihat sebagai orang yang mewah, berkelas dan terkesan sangat kaya ketika dilihat oleh orang lain.
Baca juga: Arti As-Salaam, Salah Satu Nama Baik Allah dalam Asmaul Husna, Berikut Keutamaan Membacanya
Banyak praktek biggest flex yang dapat kita lihat di media sosial.
Pamer kegiatan belanja dan pamer ketika sudah selesai kegiatan belaja barang mewah, misalnya fashion.
Demikian penjelasan mengenai arti kata biggest flex dalam bahasa gaul, istilah yang populer di sosial media.
Arti Sundala Adalah, Jangan Asal Sebut Memiliki Makna Kasar, Ini Penjelasannya |
![]() |
---|
Arti Pfft Adalah, Ternyata Reaksi Mengungkapkan Kekecewaan |
![]() |
---|
Arti HS Last Ex dalam Bahasa Gaul, Istilah yang Viral di Tiktok |
![]() |
---|
Arti Kata Unhinged Viral di Tiktok, Ini Penjelasan dan Contoh Penggunaannya |
![]() |
---|
Kumpulan Bahasa Gaul Viral Terbaru 2023 dan Artinya, Ada Literally, Backingan Hingga Pardon Me |
![]() |
---|