15 Ucapan Selamat Hari Bidan Nasional 24 Juni, Untuk Caption dan Update Status Medsos

Hari Bidan Nasional diperingati pada tanggal 24 Juni setiap tahunnya di tanah air. Mengunggah Ucapan Selamat bisa dilakukan untuk ikut merayakannya.

Tribun Sumsel
Ilustrasi Bidan. Kumpulan Ucapan Selamat Hari Bidan Nasional 2022 

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG- Inilah Ucapan Selamat Hari Bidan Nasional 24 Juni, Untuk Caption dan Update Status Media Sosial.

Peringatan Hari Bidan secara nasional dirayakan sebagai bentuk apresiasi terhadap kinernya mereka dalam menjaga keselamatan ibu dan bayi di seluruh pelosok negeri.

Untuk ikut merayakan dan mengapresiasi perjuangannya, bisa dengan mengunggah caption Selamat Hari Bidan Nasional di media sosial.

Bagi Anda yang membutuhkan ide ucapan Selamat Hari Bidan Nasional bisa menggunakan kumpulan kata-kata di bawah ini.

Berikut kumpulan ucapan selamat Hari Bidan Nasional 2022 untuk caption media sosial.

  1. Selamat Hari Bidan Nasional 2022. Seorang bidan yang baik adalah orang yang dapat mengubah tantangan bayi kecil yang cantik.
  2. Selamat memperingati Hari Bidan Nasional 2022. Terima kasih kepada para srikandi dan pejuang keselamatan Ibu dan Bayi.
  3. Bidan selalu menjadi sumber inspirasi juga pahlawan bagi keluarga dan masyarakat. Selamat Hari Bidan Nasional 2022.
  4. Bidan selalu menjadi sumber inspirasi juga pahlawan bagi keluarga dan masyarakat.
  5. Selamat Hari Bidan Nasional 2022. Jadikan profesi juga bidang pedidikan kesehatan dengan jurusan itu terus istimewa!
  6. Bidan maupun kebidanan selalu menjadi sumber inspirasi juga pahlawan bagi perempuan, keluarga dan masyarakat. Selamat Hari Bidan untuk Kamu!
  7. Bidan banyak memberikan kontribusi untuk negeri. Selamat Hari Bidan
  8. Terimakasih telah mengabdi untuk kesehatan ibu Indonesia dan membantu proses kelahiran. Selamat Hari Bidan Nasional 24 Juni 2022
  9. Selamat Hari Bidan Nasional 24 Juni. Semoga tetap menjadi garda terdepan untuk menyelamatkan ibu yang melahirkan.
  10. Kebahagiaan sesungguhnya adalah dua insan yang terselamatkan. Selamat Hari Bidan Nasional 2022.
  11. Selamat Hari Bidan 24 Juni 2022. Semoga para Bidan di Indonesia selalu sejahtera dan makmur. Aamiiin.
  12. Semoga profesi Bidan menjadi lebih baik dalam melayani dan memberi arti pada seluruh keluarga NKRI. Selamat Hari Bidan Nasional.
  13. Sangat mulia Jasa bidan, memeriksa kandungan, membantu proses pesalinan, perawatan pascapersalinan, dan memeriksa kesehatan bayi. Selamat Hari Bidan Nasional 2021.
  14. Mereka yang selalu membantu para ibu Indonesia melahirkan generasi penerus bangsa. Selamat Hari bidan Nasional 2021.
  15. Semoga bidan senantiasa menjadi ujung tombak pelayanan kesehatan ibu & anak diberbagai penjuru Indonesia. Selamat hari bidan nasional

Baca juga: 10 Ucapan Selamat Hari Bidan Nasional 2022 Untuk Istri, Bisa Jadi Caption Medsos

Baca juga: List Ucapan Selamat Ulang Tahun Untuk Organisasi Yang Sedang Bertambah Usia, Terbaru Di Tahun 2022

Baca juga: 20 Kata Ucapan Selamat Datang Mahasiswa Baru Cocok Untuk Caption Twibbon di Medsos

 

Demikian kumpulan ucapan selamat Hari Bidan Nasional 2022 untuk caption media sosial.

Baca artikel dan berita lainnya langsung dari google news

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved