Open BO Adalah Apa? Istilah Populer di Media Sosial, Ini Arti Beserta Contohnya

Open BO merupakan istilah yang sudah dikenal netizen dan masyarakat milenial tanah air sejak tahun 2019 lalu.

Tribun Sumsel
Arti dari Kata Open BO 

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG- Open BO Adalah Apa? Istilah Populer di Media Sosial, Ini Arti Beserta Contohnya.

Istilah Open BO sudah tidak asing lagi bagi masyarakat milenial saat ini.

Lantas tahukah kamu apa yang dimaksud Open BO ini? Berikut penjelasan singkatnya.

Arti Open BO

Open BO merupakan singkatan dari Open Booking Order, yang artinya Pemesanan dan Penawaran Terbuka.

Istilah Open BO saat ini biasa digunakan oleh perempuan nakal atau berprofesi sebagai Pekerja Seks Komersial (PSK) untuk mencari pelanggan atau pria hidung belang.

Mekanisme Open BO di era digital ini dilakukan menggunakan aplikasi penyedia atau media sosial.

Biasanya di aplikasi para pelaku atau wanita nakal, akan meningglakan nomor hp mereka yang bisa dihubungi.

Selanjutnya pria hidung belang bisa langsung chat ke nomor tersebut.

Pria hidung belang dan PSK tersebut selanjutnya akan melakukan transaksi harga layanan hingga mencapai kesepakatan.

Penggunaan ini sangat populer di dunia prostitusi online yang menawarkan jasa ini melalui berbagai aplikasi chatting dan media sosial secara terselubung.

Kata ini juga sudah dijadikan bahasa gaul dan digunakan di berbagai media sosial dalam konteks ringan atau sebatas humor.

Baca juga: PMO Adalah Apa? Bahasa Gaul yang Populer di Media Sosial, Ternyata Ini Artinya

Baca juga: Apa Arti Cucus Adalah, Bahasa Gaul Populer Dikalangan Anak Muda

Baca juga: Arti Sugar Daddy Adalah? Viral Andhika Pratama Diisukan Jadi Sugar Daddy Chandrika Chika

Demikian penjelasan mengenai arti kata Open BO beserta tata caranya.

Baca artikel dan berita lainnya langsung dari google news

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved