Kemarin Tutup Usia, Sosok Gatot Brajamusti, Dikenal saat Reza Artamevia Ditemukan di Padepokannya

Namanya populer, selain karena kasus hukum, juga kedekatannya dengan sejumlah artis termasuk Reza Artamevia.

Editor: Weni Wahyuny
Warta Kota/Arie Puji Waluyo
Gatot Brajamusti ketika menjalani persidangan kasus dugaan kepemilikan senjata api ilegal dan satwa langka di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jalan Ampera Raya, Cilandak, Selasa (3/7/2018). Gatot Brajamusti meninggal dunia, Minggu (8/11/2020) sore. 

Ini artinya Gatot meninggal dunia di usianya 58 tahun.

Mantan Ketua Parfi, Gatot Brajamusti meninggal dunia pada Minggu (8/11/2020).
Mantan Ketua Parfi, Gatot Brajamusti meninggal dunia pada Minggu (8/11/2020). (Repro/Kompas TV)

Kabar Pernikahan Siri

Reza Artamevia disebut-sebut pernah menjadi istri siri dari Gatot.

Gatot sendiri telah menikah beberapa kali.

Istri pertamanya, Dedeh Haryati dan istri keduanya bernama Mimin.

Di pernikahan ketiganya, Gatot menikahi Dewi Aminah pada 13 Agustus 1995.

Dari pernikahannya dengan Dewi Aminah, Gatot dikarunia tiga orang anak.

Sementara dari dua istri sebelumnya Gatot juga dikaruniai empat orang anak.

Pendidikan

Gatot Brajamusti menyelesaikan SMA di tahun 1979.

Ia sempat melanjutkan pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Indonesia, namun tak diselesaikan.

Gatot melanjutkan kuliah di Universitas Pendidikan Indonesia mengambil jurusan Matematika dengan gelar Sarjana.

Karier

Gatot Brajamusti pernah menjadi Ketua Umum Persatuan Artis Film Indonesia (PARFRI) periode 2011 - 2016.

Kemudian ia terpilih kembali untuk periode 2016 - 2021.

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved