Wisata dan Kuliner
Mengenal Martabak Hong Khas Bangka di Palembang, Nama Unik Bikin Orang Penasaran Rasanya
TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG-Banyak usaha penjualan martabak yang sudah memenuhi kota Palembang
TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG-Banyak usaha penjualan martabak yang sudah memenuhi kota Palembang.
Beberapa waktu belakangan ini nama Martabak Hong mulai ramai dibincangkan.
"Sudah mulai banyak disini (Palembang) Martabak Hong, semoga terus bertambah," terang David, pedagang Martabak Hong ketika membuka obrolan dengan tribunsumsel,com, Senin (25/6/2019).
Martabak Hong terkenal dengan rasanya yang enak. Banyak varian tersedia sehingga bisa disesuaikan dengan lidah konsumen.
Beberapa orang terkadang cukup penasaran dengan nama usaha ini.
Namanya memang unik, Martabak Hong.
• Berkat Kuliner Palembang Masuk 10 Kota/Kabupaten Paling Kreatif se-Indonesia
Pemberian nama ini bukan tanpa maksud.
"Mungkin pelanggan itu penasaran apasih rasa Martabak Hong, ya karena jarang didengar," terang David yang membuka usaha di Jalan Radial Palembang.
"Hal itu juga membuat daya tarik bagi kami untuk menghabiskan dagangan, supaya punya ciri khas tersendiri," tegasnya
Ia berharap, bukan karena hal itu saja yang membuat penasaran bagi pelanggan
Apa Itu Ngeliwet? Nasi Liwet Makanan Khas dari Daerah Mana? Ini Sejarah Perkembangannya |
![]() |
---|
Monpera Palembang Akan Semakin Cantik, Dilengkapi Air Mancur Menari Seperti di Monas Jakarta |
![]() |
---|
Taman Bunga Celosia Destinasi Baru Wisata di Palembang, Ini Tarif Masuk dan Lokasinya |
![]() |
---|
Wisata Danau Ranau Tetap Buka di Hari Libur Tahun Baru 2021, UMKM Raih Keuntungan 3 Lipat |
![]() |
---|
Biasanya Ramai, Danau Rayo Muratara Akhir Pekan Ini Sepi Kunjungan Wisatawan |
![]() |
---|