Berita Palembang
Ini Kronologi Kecelakaan Menewaskan Suwadak Driver Ojek Online Palembang, Sopir Truk Melarikan Diri
Kapolsek Talang Kelapa, Kompol Irwanto menuturkan kronologi kecelakaan yang merenggut nyawa pria asal Kabupaten Pati Provinsi Jawa Tengah itu
Penulis: Shinta Dwi Anggraini |
Istimewa
Foto semasa hidup Suwadak, driver ojek online jadi korban tabrak lari di Jalan Tanjung Api-api (TAA), Sabtu (22/6/2019) malam.