Operasi Pasar Beras Dibatasi Agar Tidak Dimonopoli

Saat ini harga beras dipasaran lebih dari Rp 10 ribu sehingga operasi pasar ini mendapat antusias tinggi dari masyarakat.

Penulis: Hartati | Editor: Weni Wahyuny
TRIBUNSUMSEL.COM/HARTATI
Warga membeli beras operasi pasar yang dilakukan Bulog di Pasar Lemabang, Jumat (8/1/2016). 

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Hartati

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Operasi pasar beras yang dilakukan Bulog bersama Pemprov dan Pemkot Palembang dibatasi pembelian maksimal setiap orang maksimal 25 kilo per kilo agar tidak dimonopoli.

Beras dijual dengan kemasan 5 Kg perkemasan atau Rp 42 ribu setiap kemasan atau Rp 8.4000 perkilo.

Saat ini harga beras dipasaran lebih dari Rp 10 ribu sehingga operasi pasar ini mendapat antusias tinggi dari masyarakat.

Sejumlah ibu-ibu memborong membeli beras karena harga belinya lebih murah dibanding harga di pasar yang dijual di atas Rp 10 ribu.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved