Pemecahan Rekor Dunia Matematika

Perwakilan Guinness World Record Mondar Mandir Hitung Peserta

Jhon turun langsung menghitung jumlaah peserta yang hadir dan keaktifan peserta selama proses belajar. Jika ada peserta yang tidak akif, mengantuk,

Penulis: Hartati | Editor: Kharisma Tri Saputra
TRIBUNSUMSEL.COM/HARTATI
Jhon Garlan sibuk berkeliling hitung jumlah peserta aktif pemecahan rekor dunia belajar Matematika terbanyak dalam satu kelas dalam puncak peringatan Hardiknas di PSCC, Sabtu (23/5/2015). 

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Hartati

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Jhon Garlan perwakilan Guinness World Record tidak berhenti berkeliling di lokasi pemecahan rekor dunia belajar Matematika terbanyak di dunia.

Jhon turun langsung menghitung jumlaah peserta yang hadir dan keaktifan peserta selama proses belajar. Jika ada peserta yang tidak akif, mengantuk, bermain hp maka peserta otomatis bakal langsung didiskualifikasi.

Jhon berkeliling dari satu zona ke zona lain menghitung satu persatu peserta. Dia juga bahkan mengdokumentasikan keikutsertaan peserta sebagai bukti proses pemecahan rekor dunia.

Tags
Matematika
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved