Final ISL

Ridwan Kamil Kibarkan Bendera Lakukan Selebrasi

Tampak rasa haru sangat terasa di wajah Ridwan Kamil yang begitu semangat mengibarkan bendera tersebut.

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Slamet Teguh Rahayu

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Walikota Bandung, Ridwan Kamil melakukan selebrasi dengan cara mengibarkan bendera di depan Tribun Bobotoh, Jumat (7/11/2014)

Tampak rasa haru sangat terasa di wajah Ridwan Kamil yang begitu semangat mengibarkan bendera tersebut.

Bendera itu dikibarkan Ridwan Kamil secara memutari agar para suporter dapat melihatnya.

"Juara, juara, juara," ujar Ridwan Kamil.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved