Obesitas Bisa Sebabkan Hipertensi

Jumlah pasien hipertensi sudah mencapai kata pandemik, hal tersebut dikatakan oleh dr Atma Gunawan SpPD K-GH pada acara kongres naaional XII

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Maria Asrining Pinanti

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Jumlah pasien hipertensi sudah mencapai kata pandemik, hal tersebut dikatakan oleh  dr Atma Gunawan SpPD K-GH pada acara kongres naaional XII dan Pertemuan Ilmiah Tahunan 2014, di Ballroom Hotel Novotel, Minggu (19/10/2014).

"Satu dari tiga orang terkena hipertensi," ujarnya.

Faktanya adalah satu dari tiga orang itu, mengalami obesitas dan kelebihan berat badan. Kesulitan pengobatan hipertensi, kemungkinan karena adanya obesitas.

"Target tekanan darah tidak bisa dicapai," tuturnya.

Target tekanan darah bagi pasien hipertensi adalah di bawah 140/90. Bagi pasien hipertensi sekunder, bisa diobati dengan pola hidup yang baik.

"Kalau sudah primer, seumur hidup minum obat," katanya.

Tags
OBESITAS
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved