Pembukaan Rumah Baca Kompas Gramedia

Tribun dan BRI Launching Rumah Buku

- Pimpinan Wilayah Palembang PT Bank Rakyat Indonesia (BRI), Khairullah, bersama pimpinan Tribun Sumsel dan Sriwijaya Post akhirnya meresmikan pembuka

Penulis: M. Syah Beni | Editor: Kharisma Tri Saputra

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, M Syah Beni

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Pimpinan Wilayah Palembang PT Bank Rakyat Indonesia (BRI), Khairullah, bersama pimpinan Tribun Sumsel dan Sriwijaya Post akhirnya meresmikan pembukaan rumah buku, Rabu, (15/10/2014).

Rumah buku ini sendiri merupakan kepedulian BRI dalam mencerdaskan warga Kota Palembang.

" BRI juga ada program BRI Peduli. Program sosial ini merupakan komitmen BRI dalam membangun bangsa," ujarnya.

Lanjut Khairullah, kerjasama yang telah dibangun antara KG dan BRI ini diharapkan dapat terus berkembang bahkan di semua kegiatan.

" Tidak hanya ini saja (rumah buku) namun juga kegiatan-kegiatan lainnya," tambahnya.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved