Karyawan Shift Malam Harus Pintar Bagi Waktu

Karyawan shift malam, harus sadar dengan konsekuensi yang mereka ambil. Renny Permataria, S.Psi, Psi, ketika ditemui Tribunsumsel.com

Laporan Wartawan Tribunsumsel.com, Maria Asrining Pinanti

TRIBUNSUMSEL.COM, PALEMBANG - Karyawan shift malam, harus sadar dengan konsekuensi yang mereka ambil. Renny Permataria, S.Psi, Psi, ketika ditemui Tribunsumsel.com di RS Siloam Sriwijaya berkata bahwa dirinya harus pintar bagi waktu.

"Mereka harus pintar-pintar bagi waktu, agar tidak mengantuk saat bekerja," tutur Renny

Ia juga menyarankan, sebelum masuk malam, sebaiknya istirahat yang cukup saat di rumah. Ketika datang jangan terlalu kenyang dan jangan lupa membawa kopi. Jika perlu koordinasi dengan teman-teman untuk pembagian tugas.

Tags
Karyawan
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved