MotoGP
Live Streaming (TV Online) Trans 7 MotoGP Valencia : Maverick Vinales Start Terdepan, Marques Kelima
Live Streaming (TV Online) Trans 7 MotoGP Valencia : Maverick Vinales Start Terdepan, Marques Kelima

Live Streaming (TV Online) Trans 7 MotoGP Valencia : Maverick Vinales Start Terdepan, Marques Kelima
TRIBUNSUMSEL.COM - Tv online Trans 7 akan menggelar ajang motoGP secara live streaming.
Balapan yang akan di gelar di MotoGP Valencia ini, akan digelar Hari Minggu (18/11) Pukul 20.00 WIB.
Ajang balap ini akan disiarkan secara live streaming di tv online Trans 7.
Link live streaming tv online Trans 7 MotoGP Valencia ada diakhir berita.
Baca: Sriwijaya FC Kalah Telak, Ini Kesulitan Para Pemain Jebol Gawang PS Tira Menurut Alfredo Vera
Sesi kualifikasi terakhir untuk ajang MotoGP 2018 baru saja tuntas diselenggarakan di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, pada Sabtu (17/11/2018).
Meski memulai dari sesi Q1, Maverick Vinales (Movistar Yamaha) mampu meraih pole position dalam sesi kualifikasi MotoGP Valencia 2018.
Pebalap Spanyol itu berhasil menjadi pole sitter dengan torehan waktu terbaik 1 menit 31,312 detik.
Sementara itu, posisi kedua dan ketiga scara berurutan ditempati oleh Alex Rins (Suzuki Ecstar) dan Andrea Dovizioso (Ducati).
Baca: Piala AFF 2018 : Kalah 2 Kali, Timnas Indonesia Masih Miliki Peluang ke Semifinal, ini Syaratnya
Jalannya Sesi Kualifikasi MotoGP Valencia 2018:
-
Tim Monster Energy Luncurkan Motor di MotoGP 2019, ini Perbedaan Motor Dari Era 1999-2019
-
Identik Dengan Nomor 46, Akhirnya Terungkap Alasan Valentino Rossi Menggunakan Nomor 46 di Motornya
-
19 Sirkuit & Jadwal Resmi Ajang Balap MotoGP Musim 2019, Losail Pertama, Thailand Seri 15
-
Tim Valentino Rossi, Resmi Ganti Nama Untuk Mengarungi MotoGP Musim 2019 Mendatang, ini Penyebabnya
-
Daftar Merk Helm yang Bakal Dipakai Pebalap di Ajang MotoGP Musim 2019, ada Produk Indonesia