Tak Bisa Lepas dari Warna Hitam, Foto-foto Pemotretan Ashanty-Aurel Tuai Pujian Netizen

Tak Bisa Lepas dari Warna Hitam, Foto-foto Pemotretan Ashanty-Aurel Tuai Pujian Netizen

TRIBUNSUMSEL.COM-Meski bukan ibu kandung, Ashanty begitu mencintai putri tirinya, Aurel Hermansyah.

Begitu juga sebaliknya.

Aurel begitu mencintai ibu tirinya itu.

Saat Aurel dianggap lebih tua oleh sebagian netter saat melakukan pemotretan bersama dirinya, Yuni Shara, dan Krisdayanti beberapa waktu lalu, Ashanty pun marah.

Baca: Jarang Terekspose, ini Foto-foto Istri Miliarder Chairul Tanjung, Cantiknya Masih Seperti Gadis

Baca: Mantan Penyanyi Cilik ini Sekarang Sudah Dewasa, Ganteng dan Digilai Banyak Cewek!

Baca: Bakal Ada 500 Lokasi Rumah Murah di Palembang

Saat itu, ia memposting tulisan panjang di Instagram stories miliknya.

Ashanty menegaskan bahwa alangkah baiknya netter yang menghujat penampilan Aurel melihat dirinya terlebih dahulu.

Ia juga mengingatkan netter bahwa ciptaan Tuhan tak sebaiknya dihina, sebagai Ibu ia tak akan membiarkan orang lain 'macam-macam' dengan anak-anaknya.

Kali ini, Ashanty kembali mengunggah momen foto bersama Aurel. 

Keduanya terlihat kompak menjalani pemotretan.

Istri dan anak Anang Hermansyah ini tampak mengenakan busana hitam.

Dalam satu caption fotonya, Ashanty mengaku ia dan Aurel memang sulit untuk meninggalkan warna hitam.

"Me n my daughter really cant break away from wearing black n leathe
Foto-foto yang diunggah Ashanty pun menuai ribuan komentar netter," tulis Ashanty dalam satu caption fotonya, Jumat (9/3/2018). 

Selain memberi pujian, mayoritas netter menganggap penampilan Ashanty-Aurel tak tampak seperti ibu dan anak.

Namun, lebih mirip kakak dan adik.

Berikut ini foto-fotto yang diunggah Ashanty di akun Instagramnya: 

ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash
ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash
ashanty_ash
instagram.com/ashanty_ash

(TribunSolo.com/Daryono)

Sumber: Tribun Solo
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved